Awal Tahun 40an Pencari Kerja Membuat Kartu Kuning

Jumlah pencari kartu kuning di Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja atau Dinperinaker  Kota Pekalongan di awal tahun 2016 hingga saat ini mencapai sekitar 41 orang. Kepala Bidang Penempatan Tenaga Kerja Pelatihan dan Produktifitas, Lelita Damayanti

Baca lebih lengkap

Stok Darah di PMI Mencukupi Hingga 6 Hari

Persedian kantung darah yang ada di  PMI cabang Kota Pekalongan diperkirakan hanya  mampu mencukupi untuk kebutuhan 5 hingga 6 hari kedepan. Pencari Pelestari Donor Darah Sukarela PMI setempat, Erna Sukadiah menjelaskan, stok darah yang saat

Baca lebih lengkap

Tekan Obat Ilegal, Apotik Harus Ikuti Sistem Resmi

Peredaran obat ilegal dan palsu hanya bisa ditekan dengan pengawasan ketat mulai dari jalur distribusi obat. Sehingga sangat kecil kemungkinan peredaran obat illegal masuk ke apotik resmi. Menurut Ketua Pengurus Daerah Ikatan Apoteker Indonesia Wilayah

Baca lebih lengkap

Kontraktor Pasar Anyar Terancam Blacklist

Kontraktor pelaksana proyek pembangunan Pasar Anyar terancam diblacklist apabila setelah  pelaksanaan kebijakan 50 hari ternyata tak kunjung selesai. Hal tersebut diungkapkan oleh Walikota Pekalongan, Achmad Alf Arslan Djunaid Kepada Rdio Kota Batik,

Baca lebih lengkap

Peredaran Rokok Ilegal di Tahun 2016 Turun

Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Pekalongan menyatakan jumlah kasus peredaran rokok ilegal pada tahuh 2016 menurun dibanding tahun 2015. Kasubsi Penindakan dan Penyidikan K-P-PBC setempat, Sodikin mengatakan, pihaknya telah menyita sebanyak

Baca lebih lengkap

Satpol PP Amankan Pelajar Bolos dan Pasangan ABG Yang Sedang Pacaran

Satuan Polisi Pamong Praja Kota Pekalongan mengamankan 4 pelajar yang sedang bolos sekolah serta pasangan ABG yang sedang berpacaran di sekitar pemakaman Tionghoa Kuripan, Kecamatan Pekalongan Selatan dan di belakang SMP Negeri 11.   Kepada Radio

Baca lebih lengkap

Masyarakat Diminta Cerdas Gunakan Obat

Pengobatan sendiri atau swamedikasi merupakan upaya yang paling banyak dilakukan oleh masyarakat untuk mengatasi keluhan atau gejala penyakit, sebelum mereka memutuskan untuk mencari pertolongan ke fasilitas pelayanan kesehatan atau tenaga kesehatan. Menurut

Baca lebih lengkap

Pemkot Siapkan Bantuan Alat Panen Otomatis

Pemkot melalui Dinas Pertanian dan Pangan Kota Pekalongan kini tengah menyiapkan satu unit alat untuk panen padi yang bisa bekerja secara otomatis, sehingga memudahkan petani saat memanen padinya. Kepada Radio Kota Batik, PLT Kepala  Dinas Pertanian

Baca lebih lengkap

KPPBC & Satpol Gencarkan Operasi Rokok Ilegal

Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai atau KPPBC Pekalongan bersama Satuan Polisi Pamong Praja setempat terus mengencarkan razia rokok illegal setiap dua minggu sekali. Kasubsi Penindakan dan Penyidikan KPPBC setempat, Sodikin mengatakan, kesadaran

Baca lebih lengkap

Volume Kendaraan di Jalan Salak Terus Meningkat

Dari hasil analisa Dinas Perhubungan Kota Pekalongan terjadi peningkatan volume kendaraan di Jalan salak dan Jalan Bandung yang menyebabkan ruas jalan tersebut menjadi macet.   Kepada Radio Kota Batik, Kepala Bidang Lalu Lintas Dinas Perhubungan,

Baca lebih lengkap

Kemenkumham Jateng Akan Bangun Lapas Baru

Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan HAM atau Kemenkumham Jawa Tengah akan segera membangun Lapas baru untuk mengatasi over kapasitas dari sejumlah Lapas di wilayahnya. Kepada Radio Kota Batik, Kepala Divisi  Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham, Djhoni

Baca lebih lengkap

Nenek Duniah Tinggal Sendiri di Rumah Tak Layak Huni

Nasib malang dialami oleh seorang nenek bernama Duniah yang berumur 70 tahun. Ia merupakan salah seorang warga RT 2 RW 5 Kelurahan Bandengan Kecamatan Pekalongan Utara.   Kepada Radio Kota Batik, Solehan, keponakan Duniah mengatakan, nenek Duniah

Baca lebih lengkap